Analisis Geological Terrain Mapping Sebagai Acuan Perencanaan Berkelanjutan Kawasan Kampus Institut Teknologi Sumatera, Kabupaten Lampung Selatan, Provinsi LampungRahma Aulia / Bilal Al Farishi, B.Sc(Hons)., M.Sc / Teknik Geologi, 2025Institut Teknologi Sumatera (ITERA), berlokasi di Kabupaten Lampung Selatan, Provinsi Lampung, didirikan pada 2015 dengan tujuan menyediakan pendidikan tinggi berkualitas bagi wilayah Sumatra. Berbagai upaya dilakukan untuk memenuhi kebutuhan mahasiswa, dosen, dan staf dalam proses belajar mengajar.... |